1. Konstruksi Tol Layang Japek Bergelombang, Ini Penjelasannya
Jika difoto dari ketinggian, kondisi jalan tol layang Jakarta—Cikampek tampak bergelombang. Ternyata 'gelombang' tersebut sengaja dibuat untuk menyesuaikan kondisi jalan di bawahnya.
Pimpinan Proyek Area 1 PT Jasamarga Jalanlayang Cikampek (JJC) Prajudi mengatakan bahwa jalan tol layang tersebut dibuat tidak terlalu tinggi, baca selengkapnya di sini
2. Indonesia Resmi Gugat Kebijakan Sawit Uni Eropa ke WTO
Pemerintah Indonesia resmi mengajukan gugatan terhadap Uni Eropa ke WTO, terkait kebijakan blok ekonomi tersebut atas produk kelapa sawit Indonesia.
Gugatan diajukan melalui Perutusan Tetap RI (PTRI) di Jenewa, Swiss pada 9 Desember 2019. Baca selengkapnya di sini
3. KKP Masih Bahas Pencabutan Larangan Ekspor Benih Lobster
Kementerian Kelautan dan Perikanan masih mematangkan rencana membuka kembali ekspor benih lobster.
Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo mengaku pihaknya masih terus mengumpulkan masukan terkait kebijakan itu. Baca selengkapnya di sini
4. Susi Bandingkan Nilai Bibit Lobster dengan Harley Davidson. Begini Hasilnya
Mantan Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti tampaknya masig geram dengan rencana pemerintah untuk membuka keran izin ekspor benih lobster.
Kali ini, Susi membandingkan nilai bibit lobster yang disebutnya lebih berharga daripada Harlay Davidson—yang tengah trending setelah kasus penyelundupan HD seri Shovelhead 1968 oleh petinggi PT Garuda Indonesia Tbk. Baca selengkapnya di sini
5. Nilai Investasi Angkasa Pura II Dipangkas 42 Persen, Ada Apa?
PT Angkasa Pura II (Persero) menurunkan nilai investasi pada 2020 hingga 42 persen seiring dengan sejumlah proyek besar yang sudah selesai dikerjakan pada 2019.
Direktur Utama Angkasa Pura (AP) II Muhammad Awaluddin mengatakan sejumlah proyek besar yang dimaksud adalah pembangunan Terminal 3, baca selengkapnya di sini