Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rabu (12/3/2014), Investor Soroti Berita Ini

Samuel Sekuritas Indonesia mengemukakan sejumlah berita dari dalam dan luar negeri menjadi sorotan pasar pada hari ini, Rabu (12/3/2014)
 Ilustrasi/Bisnis
Ilustrasi/Bisnis

Bisnis.com, JAKARTA— Samuel Sekuritas Indonesia mengemukakan sejumlah berita dari dalam dan luar negeri menjadi sorotan pasar pada hari ini, Rabu (12/3/2014).

Ekonom Samuel Sekuritas Indonesia Rangga Cipta, dalam risetnya,  mengatakan berita yang disoroti tersebut adalah:        

Berita ekonomi global

  • Selasa kemarin, Bank of Japan memutuskan untuk mempertahankan suku bunga kebijakannya walaupun ada kekhawatiran terhadap buruknya ekspor (Investing.com)
  • Tertiary index Jepang tumbuh membaik 0,9% dari 0,5% di bulan sebelumnya (Investing.com)
  • Corporate Goods Price Index Jepang melambat ke 1,8% y-y dari 2,4% y-y (Investing.com)
  • Unemployment rate Korea Selatan naik ke 3,9% dari 3,2% di bulan sebelumnya (Investing.com)
  • Job openings AS bertambah 3,97 juta, naik dari pertambahan 3,91 juta di bulan Desember (Investing.com)
  • Wholesale inventories AS tumbuh 0,6% di Januari, lebih tinggi dari kenaikan Desember yang 0,4% (Investing.com)
  • Kepala ekonom Dana Moneter Internasional (IMF) berpendapat bahwa risiko deflasi di Zona Eropa adalah nyata (Antara)

Berita ekonomi domestik

  • Bank Indonesia memberikan sinyal akan tetap mempertahankan suku bunga acuan 7,5% pada Maret guna memberi kepastian kepada pasar tentang keberlanjutan perbaikan transaksi berjalan (Bisnis Indonesia)
  • Kalangan perbankan masih tetap meletakkan likuiditas di giro wajib minimum (GWM) sekunder kisaran 4%, sesuai dengan arahan Bank Indonesia (Bisnis Indonesia)

 


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper