Bisnis.com, JAKARTA – Sejumlah agenda digelar pada Senin (20/1/2020), di antaranya aksi demonstrasi buruh serta rapat sejumlah komite di DPR.
Berikut serangkaian agenda hari ini seperti dilansir dari Bloomberg
- Sejumlah elemen buruh berencana mengadakan demonstrasi di gedung Dewan Perwakilan Rakyat untuk menolah Rancangan Undang-Undang Omnibus Law Cipta Lapangan Kerja.
- Komisi I DPT akan mendengarkan menteri pertahanan, menteri luar negeri, dan kepala badan keamanan maritim di Kepulauan Natuna pukul 10.00
- Komisi VII DPR mengadakan rapat dengar pendapat dengan sepuluh besar kontraktor minyak dan gas di Indonesia mengenai lifting minyak tahun 2019 dan tantangan untuk sektor ini pada pukul 13.00 WIB.
- Komisi IX DPR mengadakan pertemuan dengan Menteri Kesehatan serta BPJS Kesehatan untuk membahas defisit dan klaim pada pukul 14.00 WIB.
- Pemerintah akan mengirimkan RUU Omnibus Law ke DPR.