Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Waralaba Food & Beverages Masih Mendominasi

Tren usaha waralaba sekarang masih di dominasi bidang food & beverages, kata seorang praktisi waralaba.
Ilustrasi
Ilustrasi

Bisnis.com, JAKARTA- Tren usaha waralaba sekarang masih di dominasi bidang food & beverages, kata seorang praktisi waralaba.

Levita Supit, Ketua Umum Waralaba dan Lisensi Indonesia (Wali), mengatakan peminat waralaba untuk makanan dan minuman terus berkembang.

"Kalau untuk makanan lokal yang banyak peminatnya, yaitu makanan-makanan tradisional. Sedangkan tren makanan asing masih didominasi Restoran Jepang dan Korea Selatan," kata Levita, setelah acara temu media tentang penyelenggaran pameran waralaba di Kopitiam Grand Indonesia, Kamis (27/8/2015).

Berdasarkan data di Kementerian Perdagangan RI dan asosiasi, tercatat ada 23.000 gerai waralaba dari 12.000 pelaku usaha di Indonesia.

Menurut Levita, sekitar 40% waralaba di Tanah Air adalah food & beverages, sisanya adalah ritel, jasa, salon, kecantikan, pendidikan, rumah sakit, dan lain-lain.

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel


Penulis : Reni Efita

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper