Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Izin Dipermudah, Badung Dibanjiri Tenaga Kerja Asing

Jumlah tenaga kerja asing yang bekerja di Kabupaten Badung, Bali, terus meningkat seiring dengan pemberlakuan aturan perpanjangan izin bisa diperoleh melalui kabupaten dan kota.

Bisnis.com, DENPASAR--Jumlah tenaga kerja asing yang bekerja di Kabupaten Badung, Bali, terus meningkat seiring dengan pemberlakuan aturan perpanjangan izin bisa diperoleh melalui kabupaten dan kota. 

Berdasarkan data Dinas Sosial dan Tenaga Kerja Badung, sampai April tercatat 1.373 orang tenaga kerja asing (TKA). "Rata-rata setiap bulan meningkat 10% orang asing yang mengurus izin," jelasnya kepada Bisnis, Senin (14/7/2014). 

Negara asal ekspatriat tersebut paling banyak dari Eropa, Jepang, dan Korea dan sebagian besar bekerja di sektor perhotelan dan vila yang tersebar di kawasan Seminyak, Kuta hingga Nusa Dua. 

Suryaniti menyakini masih banyak TKA yang belum mengurus izin, karena itu pihaknya akan gencar melakukan operasi penertiban.


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Penulis : Feri Kristianto
Editor :

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper