Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Daftar Perusahaan RI di Forbes Global 2000, BRI Ungguli BCA dan TLKM

Dalam daftar perusahaan RI di Forbes Global 2000 edisi 2023, BRI berhasil menjadi yang teratas mengungguli BCA dan Telkom (TLKM).
Logo PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. tampak di kawasan perkantoran Jakarta. /Bloomberg-Dimas Ardian
Logo PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. tampak di kawasan perkantoran Jakarta. /Bloomberg-Dimas Ardian

5. Bank Negara Indonesia (BNI) - Peringkat 930

  • Penjualan: US$5,02 miliar atau Rp74,7 triliun
  • Laba: US$1,23 miliar atau Rp18,3 triliun 
  • Aset: US$66,15 miliar atau Rp984,9 triliun
  • Nilai pasar: US$11,76 miliar atau Rp175 triliun 

6. Bayan Resources - Peringkat 983

  • Penjualan: US$ 4,72 miliar atau Rp70,2 triliun 
  • Laba: US$2,18 miliar atau Rp32,4 triliun
  • Aset: US$3,94 miliar atau Rp58,6 triliun
  • Nilai pasar: US$46,96 miliar atau Rp699,1 triliun

7. Adaro Energy - Peringkat 1.396

  • Penjualan: US$8,13 miliar atau Rp121 triliun
  • Laba: US$2,5 miliar atau Rp37,2 triliun
  • Aset: US$10,78 miliar atau Rp160,5 triliun
  • Nilai pasar: US$5,93 miliar atau Rp88,2 triliun

8. Garuda Indonesia - Peringkat 1.572

  • Penjualan: US$2,11 miliar atau Rp31,4 triliun
  • Laba: US$3,67 miliar atau Rp54,6 triliun
  • Aset: US$ 6,24 miliar atau Rp92,9 triliun
  • Nilai pasar: US$ 393 juta atau Rp5,8 triliun

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Halaman
  1. 1
  2. 2
Penulis : Arlina Laras
Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper