Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Tabrakan Beruntun di Tol Cikampek KM 67, Dipicu Pemudik Parkir di Bahu Jalan

Kecalakaan beruntun terjadi di Kilometer 67 tol Jakarta-Cikampek pada pagi hari ini, Rabu (19/4/2023). Dipicu pemudik parkir di bahu jalan.
Kondisi tol di Cikampek, Selasa (18/4/2023) pada arus mudik Lebaran 2023 / Jasa Marga
Kondisi tol di Cikampek, Selasa (18/4/2023) pada arus mudik Lebaran 2023 / Jasa Marga

Bisnis.com, JAKARTA - Kecalakaan beruntun terjadi di Kilometer 67 tol Jakarta-Cikampek pada pagi hari ini, Rabu (19/4/2023).

Diketahui, kecelakaan ini terjadi karena terdapat kendaraan yang berhenti dibahu jalan tol Jakarta-Cikampek sehingga ditabrak oleh kendaraan dari belakang.

Kecelakaan berawal datangnya tiga kendaraan  dari arah Jakrata menuju Cikampek. Setiba di TKP menurut keterangan, pengemudi kendaraan satu dan dua sedang berhenti dibahu jalan.

“Kemudian datang kendaraan ketiga, karna kurang antisipasi menabrak kendaraan pertama dan kedua sehingga terjadi tabrak beruntun,” menkutip dari keterangan resmi, Rabu (19/4/2023).

Akibat dari kecelakaan ini, terdapat lima orang korban luka-luka yang saat ini sudah dibawa ke Rumah Sakit Siloam Purwakarta.

Dari lima korban luka tersebut, diketahui bahwa empat orang mengalami luka ringan dan satu orang mengalami luka berat.

Lalu, untuk kendaraan sendiri saat ini pihak kepolisian sudah membawa kendaraan tersebut ke pull derek Kopo.


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Penulis : Lukman Nur Hakim
Editor : Ibad Durrohman

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper