Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

EKONOMI CHINA: Ekspor Rebound, Impor Terkerek Kebutuhan 3 Komoditas

China melaporkan data perdagangan Januari 2017 yang lebih baik dengan rebound-nya laju ekspor
Ekspor  China rebound./.Reuters
Ekspor China rebound./.Reuters

Bisnis.com, JAKARTA- China melaporkan data perdagangan Januari 2017 yang lebih baik dengan rebound-nya laju ekspor.

Data tersebut memicu optimisme untuk capaian perbaikan neraca perdagangan pada tahun ini.

Ekspor Januari naik 7,9%. Sementara itu import juga naik 16,7%.

Ekspor naik akibat meningkatnya permintaan global.

Sedangkan impor dikerek permintaan domestik akan komoditas batu bara, minyak mentah dan bijih besi.

Pengamat menilai angka Januari dan Februari dapat terdistorsi karena adanya liburan panjang Tahun Baru Imlek.

 

Laju ekspor China 

Januari 2017

 

 

+7,9%

Desember 2016

-6,2%

November 2016

 -1,5%

 

 

 

 

 

Laju impor China

Januari 2017

 

 

+16,7%

Desember 2016

+3,1%

November 2016

 +5,5%

 

 

 

 

 

Sumber: Bloomberg, 2017


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper