Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rabu 8 Oktober, Investor Soroti Berita Ini

Samuel Sekuritas Indonesia mengemukakan sejumlah berita dari dalam dan luar negeri menjadi sorotan pasar pada hari ini, Rabu (8/10/2014)
 IMF/
IMF/

Bisnis.com, JAKARTA— Samuel Sekuritas Indonesia mengemukakan sejumlah berita dari dalam dan luar negeri menjadi sorotan pasar pada hari ini, Rabu (8/10/2014).

Ekonom Samuel Sekuritas Indonesia Rangga Cipta, dalam risetnya, mengatakan berita yang disoroti tersebut adalah:         

Berita global

  • IMF memangkas proyeksi pertumbuhan global 2014 dari 3,8% YoY ke 3,3% YoY (IMF)
  • Consumer credit AS naik US$13,5 miliar ke US$3,25 riliun, lebih rendah dari kenaikan bulan Juli yang US$21,6 miliar (Reuters)
  • Narayana Kocherlakota Presiden the Fed Minneapolis belum melihat target inflasi 2% bisa bertahan hingga 2018 sehingga kenaikan suku bunga di 2015 bukanlah langkah yang bijak (Reuters)
  • RBA Cash Rate Target Australia ditahan di 2,5% (Bloomberg)
  • Surplus neraca transaksi berjalan Jepang menyempit ke 287,1 miliar yen dari 416,7 miliar yen (Bloomberg)

Berita domestik

  • KMP berhasil menang voting paket pimpinan MPR dengan 347 suara. Pimpinan MPR 2014-2019 adalah Zulkifli Hasan dari PAN (Detik.com)
  • BI Rate bertahan di 7,5% (Bank Indonesia)
  • Pemerintah menyerap dana sebesar hampir Rp1,51triliundari lelang tiga seri sukuk negara, Selasa (7/10/2014), dengan total penawaran yang masuk sebesar Rp3,45 triliun (Antara)
  • Pemerintah masih percaya diri rasio defisit neraca transaksi berjalan terhadap PDB akan di bawah 3% tahun ini (Jakarta Globe)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper