Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

HUT SUMUT: Gelar Roadshow Minum Susu Segar

Dinas Peternakan dan Kesehatan Sumut mencatat produksi susu kambing di lima kabupaten dan kota mengalami tren peningkatan 500 liter per hari pada akhir tahun lalu. Oleh karena itu, menyambut HUT ke-67 Sumut, Disnak menggelar roadshow minum susu segar.
 Sumut gelar roadshow minum susu segar/actions.sumofus.org
Sumut gelar roadshow minum susu segar/actions.sumofus.org

Bisnis.com, MEDAN- Dinas Peternakan dan Kesehatan Sumut mencatat produksi susu kambing di lima kabupaten dan kota mengalami tren peningkatan 500 liter per hari pada akhir tahun lalu. Karenanya, menyambut HUT ke-67 Sumut, Disnak menggelar roadshow minum susu segar.

Adapun, gerakan minum susu segar ini akan dilakukan ke enam kaupaten dan kota. Tak hanya itu, Disnak juga akan memberi bantuan susu dan telur ayam kepada panti asuhan dan panti jompo yang ada di keenam daerah.

"Produksi susu di Deli Serang, Langkat, Binjai, Tanah Karo dan Tebing Tinggi terus meningkat. Kami ingin anak-anak Sumut rutin mengonsumsi susu karena penting untuk pemulihan kesehatan dan membantu peningkatan protein pada masa pertumbuhan," tutur Kepala Dinas Peternakan dan Kesehatan Sumut Parmohonan Lubis, Jumat (10/4/2015).

Sebagai tahap awal, Disnak Sumut melakukan sosialisasi minum susu segar kepada 200 pelajar SD dari empat sekolah yakni Panca Budi, Amal Luhur, Dwi Warna, dan Al Wasliyah.


Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News dan WA Channel

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper