Historia Bisnis: Utang Luar Negeri Indonesia Semakin Kritis?

Laporan Bank Dunia terus menerus memperingatkan Indonesia tentang neraca utang yang terus membesar.

Bisnis.com, JAKARTA - Laporan International Debt Statistics (IDS) 2021 atau Statistik Utang Internasional yang dirilis Bank Dunia pada Selasa malam menempatkan Indonesia pada peringkat ketujuh di antara negara berpenghasilan kecil dan menengah. 

China, Brasil, India berada pada peringkat pertama sampai ketiga dalam jumlah utang ini. Sedangkan di atas Indonesia adalah Meksiko dan Turki dalam urutan kelima dan keenam. 

Konten Premium Terbaru