Pemanfaatan PLTS Atap Berjalan Lamban di Negeri Kaya Energi

Kapasitas terpasang PLTS di Indonesia per Mei 2020 baru mencapai 152 MW. Sesuai dengan RPJMN 2020—2024, pemerintah menargetkan penambahan kapasitas PLTS hingga 2.089,4 MW.

Bisnis.com, JAKARTA — Pengembangan pembangkit listrik tenaga surya di Indonesia berjalan lamban dan jauh tertinggal dibandingkan dengan negara-negara tetangga.

Asosiasi Energi Surya Indonesia mencatat bahwa dalam 10 tahun terakhir, perkembangan kapasitas terpasang pembangkit listrik tenaga surya (PLTS) di Indonesia masih berada di bawah 200 megawatt. Capaian ini sangat jauh tertinggal dibandingkan dengan negara-negara Asia Tenggara lainnya.

Konten Premium Terbaru