Cari berita
Bisnis.com

Konten Premium

Bisnis Plus bisnismuda Koran Bisnis Indonesia tokotbisnis Epaper Bisnis Indonesia Konten Interaktif Bisnis Indonesia Group Bisnis Grafik bisnis tv

INDUSTRI PENERBANGAN: AirAsia pilih GE & SAF Untuk Perawatan Pesawat

BISNIS.COM, JAKARTA--AirAsia Bhd (AIRA), maskapai penerbangan murah terbesar di kawasan Asia, memilih General Electric Co (GE) dan Safran SA (SAF) untuk perawatan mesin 100 pesawat baru perusahaan itu.
Martin Sihombing
Martin Sihombing - Bisnis.com 20 Juni 2013  |  10:49 WIB
INDUSTRI PENERBANGAN: AirAsia pilih GE & SAF Untuk Perawatan Pesawat

BISNIS.COM, JAKARTA--AirAsia Bhd (AIRA), maskapai penerbangan murah terbesar di kawasan Asia, memilih General Electric Co (GE) dan Safran SA (SAF) untuk perawatan mesin 100 pesawat baru perusahaan itu.

Nilai kontrak dengan CFM International itu senilai US$8,60 miliar sesuai daftar harga yang dipaparkan AirAsia di Sepang, Malaysia melalui sebuah pernyataan via e-mail, Kamis (20/6/2013). Maskapai ini sudah mengoperasikan lebih dari 120 Airbus A320.

AirAsia, pelanggan terbesar Airbus untuk pesawat berlorong tunggal di Asia, telah meng-order pesawat lebih dari 300 sejak 2011 sebagai bentuk adanya permintaan untuk perjalanan merupakan bentuk pertumbuhan ekonomi di wilayah tersebut.

Beberapa 15 operator bertarif rendah mulai terbang dalam satu dekade terakhir ini di Asia-Pasifik, wilayah yang paling menguntungkan di seluruh dunia setidaknya untuk empat tahun secara berturut-turut, lapor International Air Transport Association.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Simak berita lainnya seputar topik artikel ini, di sini :

transportasi airasia airbus industri penerbangan

Sumber : Bloomberg

Editor : Martin Sihombing

Artikel Terkait



Berita Lainnya

    Berita Terkini

    back to top To top