Karut-Marut Izin Impor Bawang Putih, Stok dan Harga Bisa Terancam

Izin impor bawang putih memunculkan karut marut yang bisa berdampak terhadap stok di dalam negeri dan stabilitas harga.

Bisnis.com, JAKARTA - Indonesia yang masih ketergantungan impor bawang putih ternyata justru menyisakan karut marut dari sisi perizinan yang berisiko mengganggu stok dan stabilitas harga di dalam negeri.

Teranyar, laporan Ombudsman menemukan adanya dugaan maladministrasi yang dilakukan Kementerian Perdagangan dalam proses penerbitan surat perizinan impor (SPI) bawang putih.

Konten Premium Terbaru