Prospek Ekspor Nonmigas 2021, Batu Bara dan CPO Masih jadi Andalan?

Setelah terkoyak oleh pandemi Covid-19 sepanjang tahun ini, bagaimana prospek kinerja ekspor Indonesia terutama produk nonmigas pada tahun depan?

Bisnis.com, JAKARTA – Pandemi Covid-19 yang melanda hampir sepanjang tahun ini membuat kinerja perdagangan Indonesia harus babak-belur. Tak terkecuali kinerja ekspor terutama produk nonmigas.

Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) nilai total ekspor Indonesia pada Oktober mencapai US$14,39 miliar atau tumbuh 3,1 persen dibandingkan bulan sebelumnya.

Konten Premium Terbaru