Mal Lama Tak Gentar Hadapi Pemain Baru

Bertambahnya mal di sejumlah kota besar, terutama Jakarta, memaksa pengelola pusat belanja yang sudah lebih dahulu beroperasi untuk memutar otak agar tidak kalah saing atau ditinggalkan pengunjung setianya.

Bisnis.com, JAKARTA — Jumlah mal di Indonesia, terutama di kota-kota besar Indonesia, rasa-rasanya terus bertambah. Hal ini membuat pengelola mal mesti terus selangkah di depan agar tak ketinggalan.

Riset Colliers International menyebut akan ada 10 mal baru di Indonesia pada tahun ini. Empat di antaranya berlokasi di Jakarta.

Konten Premium Terbaru