Menanti Pecah Telur Investasi Asing di IKN Jelang Jokowi Lengser

Ada 2 calon investor asing yang disebut-sebut siap investasi 100% di IKN yang bakal direalisasikan pada September 2024 atau menjelang Jokowi lengser.
Alifian Asmaaysi,Surya Dua Artha Simanjuntak
Jumat, 6 September 2024 | 07:00

Bisnis.com, JAKARTA – Investasi asing disebut-sebut bakal 'pecah telur' atau mulai mengalir ke proyek pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara menjelang berakhirnya masa pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi).

Informasi terkait rencana masuknya investasi asing ke proyek andalan Presiden Jokowi ini disampaikan oleh Badan Otorita IKN. Disebutkan bahwa ada 2 calon investor asing yang siap menyuntikkan investasi 100% atau investasi asing murni perdana di IKN.

Konten Premium Terbaru