Menilik Urgensi Impor Sapi Afrika, Bawa Manfaat atau Mudarat?

Rencana impor sapi dari Afrika Selatan yang mencuat beberapa waktu lalu perlu ditimbang dari sisi manfaat dan mudaratnya.

Bisnis.com, JAKARTA - Pemerintah Indonesia berencana menjajaki sumber impor sapi baru, yakni dari Afrika Selatan. Biasanya, Tanah Air mendapatkan komoditas pangan tinggi protein hewani tersebut dari Australia.

Rencana pemerintah untuk mengurangi ketergantungan impor dari Negeri Kanguru tersebut memang sudah lama berkumandang. Namun, realisasinya memang tidak mudah, ada sejumlah hal yang menjadi pertimbangan.

Konten Premium Terbaru