Jalan Berliku Impor KRL Baru, Pemerintah Andalkan Skema PMN Lagi?

Rencana impor KRL baru memasuki babak baru, dengan Kementerian BUMN memulai inisiasi usulan skema PMN.

Bisnis.com, JAKARTA – Rencana pemerintah memutuskan untuk impor KRL baru alih-alih membeli bekas dari Jepang memunculkan babak baru. Skema pendanaan harus segera ditentukan untuk menggantikan kereta lama yang akan pensiun.

Setidaknya terdapat 10 kereta yang akan purna tugas alias pensiun pada akhir 2023 dan harus segera diganti. Jumlah yang dimiliki oleh PT Kereta Commuter Indonesia (KCI) atau KAI Commuter saat ini sebanyak 106 kereta, sehingga apabila dikurangi yang masuk masa pensiun, berarti tersisa 96 kereta.

Konten Premium Terbaru