Atur Siasat Redam Gejolak Harga Pangan Jelang Ramadan

Pemerintah telah menyiapkan langkah antisipasi untuk mengendalikan harga pangan menjelang ramadan dan lebaran 2023.

Bisnis.com, JAKARTA - Mayoritas harga pangan terus mengalami lonjakan terutama menjelang bulan Ramadan. Pemerintah pun diminta agar mengendalikan harga pangan, mengingat potensi permintaan sampai dengan Lebaran nanti akan terus meninggi.

Ketua Umum Ikatan Pedagang Pasar Indonesia (Ikappi), Abdullah Mansuri, mengatakan saat ini harga beberapa komoditas pangan masih terus naik. Misalnya, kenaikan harga tertinggi terjadi pada cabai rawit merah yang saat ini sudah di atas Rp80.000 per kilogram (kg). Selain itu, harga semua jenis cabai di atas Rp50.000 per kg.

Konten Premium Terbaru