Konflik Energi, Perang Subsidi dan Sederet Tantangan yang Siap Muncul di 2023

Beberapa sentimen baru diperkirakan muncul pada tahun ini, sehingga dapat mempengaruhi perekonomian global dan menjadi sorotan para pebisnis dunia.

Bisnis.com, JAKARTA – Sejumlah gejolak geopolitik yang berdampak ke ekonomi global terjadi pada tahun lalu. Hal itu terjadi setelah dalam beberapa tahun sebelumnya dunia seolah kompak untuk menghadapi musuh bersama, yakni Covid-19.

Sekadar pengingat, pada awal tahun lalu, konflik Ukraina dan Rusia memberikan efek samping berantai bagi ekonomi dunia. Efek tersebut di antaranya adalah krisis pasokan pangan dan energi.

Konten Premium Terbaru