Bisnis Thrift Shop Ketar-ketir, Kemendag Selisik Baju Bekas Impor

Kemendag mulai menelisik peredaran baju bekas impor di Indonesia yang selama ini membuat bisnis thrift shop menjamur, tetapi merugikan kesehatan dan IKM.

Bisnis.com, JAKARTA - Tren bisnis menjual baju bekas dari luar negeri atau dikenal dengan thrift shop yang menjamur di Indonesia mendapat sorotan dari Kementerian Perdagangan (Kemendag).

Thrift shop biasanya menjual baju bekas (second hand) seperti sweater, hoodie, hingga crewneck dengan merek terkenal yang berasal dari luar negeri. Bisnis ini menjadi tren dan banyak peminatnya karena harga jual yang sangat terjangkau.

Konten Premium Terbaru