Tol Penopang PIK 2 Rp18 Triliun dari Kelompok Salim Dilelang, META & PANI Kecipratan Untung?

Tol Kamal-Teluknaga-Rajeg, Banten. Jalan tol ini akan menopang kawasan Kabupaten Tangerang bagian utara yang salah satunya terdapat kota mandiri hasil reklamasi yang dikenal dengan Pantai Indah Kapuk II atau The New Jakarta City.

Bisnis.com, JAKARTA - Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) memulai lelang prakualifikasi tol Kamal-Teluknaga-Rajeg, Banten. Jalan tol ini akan menopang kawasan Kabupaten Tangerang bagian utara yang salah satunya terdapat kota mandiri hasil reklamasi yang dikenal dengan Pantai Indah Kapuk II atau The New Jakarta City.

Dalam pengumumannya hari ini, Rabu (3/11/2021) itu, Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) PUPR menyebutkan tol baru ini sepanjang 38,6 kilometer.

Konten Premium Terbaru