Cari berita
Bisnis.com

Konten Premium

Bisnis Plus bisnismuda Koran Bisnis Indonesia tokotbisnis Epaper Bisnis Indonesia Konten Interaktif Bisnis Indonesia Group Bisnis Grafik bisnis tv
Pekerja berjalan di trotoar Jalan Jenderal Sudirman, Jakarta, Rabu (8/4/2020). - ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto
Lihat Foto
Premium

Kala CEO Dunia Lebih Optimistis Terhadap Ekonomi AS Dibanding China

Optimisme pertumbuhan ekonomi yang kuat ditumpukan para CEO global kepada Amerika Serikat dibandingkan dengan China.
Asteria Desi Kartika Sari
Asteria Desi Kartika Sari - Bisnis.com
26 April 2021 | 21:00 WIB

Bisnis.com, JAKARTA – Setelah setahun melalui beragam tekanan dan turbulensi ekonomi akibat pandemi Covid-19, para pemimpin perusahaan di berbagai belahan dunia mulai optimistis terhadap pemulihan ekonomi dunia.

Hal itu tecermin dari riset yang bertajuk “PwC Global CEO Survey Tahunan ke-24”. Sekadar catatan survei itu dilakukan dengan melibatkan 5.050 CEO di 100 negara sebagai responden selama Januari—Februari 2021.

Dalam survei itu mayoritas pemimpin bisnis global atau sebanyak 76 persen optimistis bahwa pertumbuhan ekonomi akan membaik pada 2021, usai bergelut dengan pandemi Covid-19 selama satu tahun.

Silakan masuk/daftar untuk melanjutkan membaca Konten Premium

Dan nikmati GRATIS AKSES 5 artikel Konten Premium!

Masuk / Daftar
Berbagai metode pembayaran yang dapat Anda pilih:
  • visa
  • mastercard
  • amex
  • JCB
  • QRIS
  • gopay
  • bank transfer
  • ovo
  • dana
Berlangganan Sekarang
back to top To top