Kala Jasa Boga Penerbangan 'Jungkir Balik' Hadapi Covid-19

Perusahaan jasa boga penerbangan mau tidak mau harus jungkir balik agar bisa mempertahankan bisnisnya dari dampak negatif pandemi Covid-19.

Bisnis.com, JAKARTA - Penerbangan layanan penuh ataupun jarak jauh tanpa layanan jasa boga penerbangan (inflight catering services), bagai sayur tanpa garam. Kurang enak, kurang sedap.

Layanan makanan selama penerbangan telah memberikan cita rasa dan pengalaman tersendiri bagi penumpangnya. Namun, kini suasana penerbangan menjadi berbeda sejak virus Covid-19 menyerang.

Konten Premium Terbaru