Sengkarut di Balik Seleksi Anggota Dewan Energi

Dari proses, terpilih 16 orang yang kemudian lewat pengantar Presiden diserahkan kepada DPR untuk dilakukan uji kelayakan dan kepatutan (fit and proper test).

Bisnis.com, JAKARTA — “Ini sebuah konspirasi yang jahat dan zalim,” sebuah pesan yang masuk melalui aplikasi Whatsapp. Pengirimnya adalah mantan anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) yang membidangi soal energi.

Dia menyoroti proses pemilihan anggota Dewan Energi Nasional (DEN) yang tak kunjung jelas ujung  kisahnya. Padahal, masa bakti anggota DEN periode 2014—2019 sudah berakhir sejak April 2019.

Konten Premium Terbaru